Cara Mudah Instal Dapodikdas Versi 4.1.0 ( 410 ) Terbaru 2016

Cara Mudah Instal Dapodikdas Versi 4.1.0 ( 410 ) Terbaru 2016
Cara Mudah Menginstal Aplikasi Dapodikdas Versi 410-4.1.0 Terbaru 2016 untuk SD/SMP/SLB- Pendataan Data Pokok Pendidikan Dasar ( Dapodik ) atau dapodikdas semester 2  tahun pelajaran 2015/2016 dikawal oleh versi aplikasi baru yaitu Aplikasi Dapodikdas versi 4.1.0 . Aplikasi dapodikdas versi 410 digunakan oleh semua sekolah dasar di bawah naungan kemdikbud yakni SD, SMP, dan SLB. Di mana sebelumnya istilah dapodikdas khusus untuk Sekolah Dasar sedangkan untuk SMP memakai istilah dapodikmen. Pada versi 410 ini terdapat beberapa perbaikan dan pembaharuan di data PTK , Sarana Prasarana, Sekolah dan Peserta Didik. Adapun untuk gaya dan tampilan antarmuka pengguna aplikasi generasi ke-empat yang sebelumnya masih dipertahankan dengan beberapa modifikasi tambahan guna tetap menghadirkan pengalaman yang nyaman bagi pengguna aplikasi dapodikdas/dapodikmen.